Menambah kata ke dalam iPhone Dictionary


Ketika Anda sedang mengetik naskah, email, atau notes di iPhone, iPhone Dictionary akan membantu Anda menyarankan ejaan kata yang sedang Anda tulis.

iPhone Dictionary juga akan membantu mengoreksi ketikan Anda jika salah.

Berikut adalah cara untuk menambahkan kata-kata Anda sendiri ke dalam iPhone Dictionary.

1. Ketuk ikon gir pada Home Screen. Menu Setting akan muncul di iPhone Anda.

2. Ketuk opsi General. Menu General Settings akan terbuka.

3. Ketuk "Keyboard" di General Settings untuk membuka menu "Keyboard Setting."
Ketika Anda sudah masuk di Keyboard Setting, beri tanda centang pada:

Auto Correction,

Check Spelling, dan

"."

4. Ketuk "Add Shortcut" atau "Text Replacement," tergantung versi iOS yg ada di iPhone Anda.

5. Ketuk tanda "Plus" atau "Edit" untuk menambah kata baru.

6. Tulis kata yg ingin Anda tambahkan di dalam kotak "Phrase." Anda bisa membiarkan kotak "shortcut" tetap kosong. Klik "Save" jika Anda sudah selesai.

1 Komentar untuk "Menambah kata ke dalam iPhone Dictionary"

  1. Adanya bahasa inggris, untuk keyboard dalam bahasa indonesia ga muncul predictive text

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel